Soal IPS Kelas 9 – Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi

Soal IPS Kelas 9 – Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi | Berikut ini soal IPS kelas 9 semester 1 dan semester 2 untuk anda yang ingin berlatih mengenai soal IPS untuk bagian Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi.

Bagi para siswa kelas 9 yang ingin berlatih soal untuk mata pelajaran IPS dengan pembelajaran Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi Anda bisa mempelajari berbagai macam soal mengenai Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi dibawah ini.

Selamat mengerjakan Latihan Soal IPS Kelas 9 – Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi




0%

SMP-Kelas 3 - IPS - Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi - 1

1 / 20

Adanya perubahan mode fashion di kalangan remaja adalah bentuk dari perubahan ……….

2 / 20

Sistem perdagangan yang makin luas dan menghilangkan hambatan – hambatan tidak lancarnya perdagangan internasional merupakan pengertian dari perdagangan….

3 / 20

Contoh dari globalisasi budaya adalah….

4 / 20

Penggunaan teknologi otomatis dalam mobil, penggunaan radar, pendeteksi kecepatan lalu lintas merupakan contoh dari globalisasi….

5 / 20

Kebijakan new normal tidak mudah untuk diterapkan di kehidupan masyarakat, agar perubahan tersebut terinternalisasi dengan cepat di setiap individu masyarakat yaitu dilakukan dengan cara….

6 / 20

Terbentuknya sistem organisasi dan komunikasi antar masyarakat di seluruh dunia untuk mengikuti sistem dan kaidah yang sama secara cepat disebut….

7 / 20

Yang termasuk contoh perubahan yang pengaruhnya besar adalah.…

8 / 20

Perubahan sosial yang mempunyai pengaruh besar terhadap kehidupan masyarakat setelah adanya covid-19 adalah….

9 / 20

1. Mode Pakaian
2. Bahasa
3. Rumah Adat
4. Pengetahuan
5. Handphone

Jenis kebudayaan yang bersifat fisik ditunjukkan oleh…

10 / 20

Cara berpikir dan tingkah laku sesuai dengan tuntutan zaman atau masa kini disebut….

11 / 20

Perpindahan barang, atau manusia dari tempat satu ke tempat lain merupakan pengertiam dari….

12 / 20

Perubahan sosial budaya memiliki dampak secara psikologis bagi setiap anggota masyarakat. Oleh karena itu perlu tindakan yang tepat dalam menyikapi perubahan sosial budaya. Perubahan sosial budaya menuntut kita untuk memiliki sikap berikut, kecuali. . . .

13 / 20

Semenjak petani desa mulai memakai jaringan internet mereka mengalami peningkatan pendapatan, karena pemasaran hasil panen yang mereka miliki semakin berkualitas berkat informasi-informasi tentang peningkatan mutu kualitas tanaman yang mereka terima dari internet. Selain itu jaringan pemasaran mereka pun mulai berkembang tidak hanya disekitar desa saja, namun sudah mulai memasuki pasar nasional yaitu antar kota bahkan sampai antar provinsi karena mudahnya interaksi sosial yang dapat para petani lakukan dengan pelanggan di daerah yang jauh sekalipun. Kesimpulan yang dapat diambil dari wacana diatas adalah ….

14 / 20

Masyarakat yang kurang melakukan hubungan dengan masyarakat lain dapat menyebabkan ….

15 / 20

Masuknya paham barat yang tidak sesuai dengan nilai atau norma yang dimiliki oleh bangsa Indonesia akan menyebabkan nilai-nilai masyarakat memudar. hal ini disebut….

16 / 20

Salah satu dampak dari globalisasi juga adalah adanya Demoralisasi,yang artinya…

17 / 20

Perdagangan bebas (free trade) adalah salah satu globalisasi dalam bidang…

18 / 20

Sikap negative dalam menghadapi perubahan social budaya ditunjukkan dengan pernyataan sebagai berikut :

19 / 20

Budi sering makan ayam goreng di suatu restoran cepat saji yang ternama. Budi juga merasa bahwa ada yang kurang jika dia tidak makan di restoran tersebut. Hal ini adalah contoh dari dampak globalisasi dalam bidang ….

20 / 20

Berikut ini contoh perubahan yang direncanakan, yaitu….

Your score is




Rekomendasi menggunakan komputer atau laptop, namun jika menggunakan smartphone sebaiknya gunakan browser Chrome, Opera atau UC Browser

Latihan Soal IPS Kelas 9 lainnya bisa dilihat di Latihan Soal IPS SMP-MTS dan Materi Kelas 7-9 [Lengkap]

Catatan:

  1. Jawaban BENAR = ceklis akan berubah menjadi HIJAU, SALAH = silang akan berubah menjadi MERAH
  2. Tiap soal hanya ada satu jawaban yang Benar
  3. Tekan F5 jika anda ingin latihan psikotes dari awal

BerlatihSoal.id - Solusi Terbaik untuk Berlatih Soal Online


Mempersiapkan diri untuk menghadapi ujian tidak pernah mudah. Namun, dengan BerlatihSoal.id, kini kamu dapat berlatih soal dengan mudah dan efektif. Mulai dari soal SD / MI sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA sederajat, hingga soal umum, BerlatihSoal.id menawarkan berbagai macam soal yang akan membantumu meningkatkan pengetahuan dan kemampuanmu.

Berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia, BerlatihSoal.id hadir sebagai solusi terbaik bagi kamu yang ingin berlatih soal secara online. Dengan user-friendly interface dan desain yang menarik, BerlatihSoal.id akan membuat latihan soal menjadi lebih menyenangkan dan menantang.

Apa yang membuat BerlatihSoal.id berbeda dari yang lain?
  • Database soal yang selalu diperbarui
  • Semua soal dapat diakses secara Gratis
  • Desain yang user-friendly dan menarik
  • Berbagai tingkatan soal, mulai dari SD sederajat hingga umum

Dengan BerlatihSoal.id, kamu tidak hanya dapat berlatih soal, tetapi juga dapat memantau perkembangan dan memperbaiki kelemahanmu. Tanpa harus takut kehabisan waktu atau kehabisan uang, BerlatihSoal.id memberikan solusi yang praktis dan efektif untuk mempersiapkan diri menghadapi ujian.

Ayo, mulai berlatih soal sekarang juga dengan BerlatihSoal.id. Rasakan kemudahan dan keefektifan berlatih soal online. Persiapkan diri dengan baik untuk menghadapi ujian dan capailah prestasi yang maksimal!

FAQ
Q: Bagaimana jika saya menemukan soal atau jawaban yang salah?
A: Silahkan hubungi kami di Contact Us

Q: Kenapa saya tidak dapat mengakses berlatihsoal.id?
A: Pastikan koneksi internet Anda lancar dan pastikan Adblock dimatikan.

Q: Apakah berlatihsoal.id menyediakan bimbel atau les untuk CPNS?
A: Berlatihsoal.id hanya menyediakan kumpulan soal untuk persiapan CPNS dan tidak menyediakan les untuk CPNS ataupun bimbingan CPNS.

Q: Apakah ini latihan soal ini bisa digunakan seleksi untuk daftar BUMN?
A: Anda dapat memanfaatkan ribuan soal latihan untuk proses seleksi psikotes daftar BUMN seperti Pertamina, Pindad, Garuda dan perusahaan BUMN lainnya.
error: Content is protected !!